Pembuatan ENC Menggunakan Perangkat Lunak Caris S-57 Composer 2.4 (Studi Kasus Perairan Teluk Banten)

Making ENC Using Caris S-57 Composer 2.4 Software (Case Study of Banten Bay Waters)

Authors

  • Retno Hadi Suyoto Mahasiswa Program Studi D-III Hidro-Oseanografi, STTAL
  • Khoirul Anwar Dosen Pengajar Prodi D-III Hidro-Oseanografi, STTAL
  • Utami Handayani Peneliti dari Pusat Hidro-Oseanografi, TNI-AL
  • Sukentyas Estuti S Peneliti dari Pusat Penginderaan Jauh, LAPAN

DOI:

https://doi.org/10.37875/hidropilar.v3i1.55

Keywords:

ENC, Caris S-57 Composer, ECDIS

Abstract

Menurut konvensi Safety of  Lifeat Sea (SOLAS), semua kapal harus memiliki peta laut navigasi elektronik (ENC) dengan menggunakan Electronic Chart Display and Information System (ECDIS) sesuai standar IHO S-57 yang akan berlaku pada tahun 2018. Tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan pembuatan ENC adalah tersedianya peta laut navigasi elektronik Teluk Banten yang sesuai dengan standar produk ENCS-57 edisi3.1. Kegiatan pembuatan ENC menggunakan data peta laut Indonesia nomor 98 Teluk Banten skala 1:25.000 edisi bulan mei tahun 2015 dalam format *.bmp yang diperoleh dari Dinas Peta Pusat Hidrografi dan Oseanografi.Metode yang digunakan adalah dengan mendigitasi langsung peta laut raster menggunakan perangkat lunak Caris S-57 Composer 2.4.Hasildari proses digitasi tersebut dikoreksi dengan optimasi,validasi dan analisa sesuai refensi S-58 sampai tidak ada nilai kesalahan yang muncul. Tampilan ENC sesuai dengan dokumen ENCS-52,sehingga peta ENC dapat digunakan  pada ECDIS sebagai sarana bantu navigasi elektronik.ENC Teluk Banten telah tersedia sehingga dapat digunakan oleh berbagai macam jenis kapal yang telah menggunakan ECDIS untuk berlayar didaerah tersebut.

References

Anwar,K.,2013,“Manfaat ENC dan ECDIS”, Buletine Pushidrosal TNIAL, Edisi 01/XIII,7 sampai 14.

ASTRIUM, 2016, Technical Sheet, http://www.intelligence-airbusds.com/files/pmedia/public/r12317_9_spot6-7_technical_sheet.pdf [diakses tanggal 3 November 2016]

ESRI, 2010, On map scale and raster resolution,https://blogs.esri.com/esri/arcgis/2010/12/12/on-map-scale-and-raster-resolution [diakses tanggal 4 November 2016]

IHO, 2010a ,Facts About Electronic Charts and Carriage Requirements, IHO Publication S-66, International Hydrographic Bureau, Monaco.

IHO S-4,“ Regulations of The IHO For International (INT) Charts and Charts Specifications of The IHO“, 2016

IHO,2010b,Specifications for Chart Contentand Display Aspectsof ECDIS, IHO Publication S-52, International Hydrographic Bureau, Monaco.

IHO, 2011, Recommended ENC Validation Checks, IHO Publication S-58, International Hydrographic Bureau, Monaco.

IHO, 2012, Production, Maintenance, and Distribution Guidance, IHO Publication S-65, International Hydrographic Organization.

IHO, 2015a, The Need for National Hydrographic Services, IHO Publication M-2, International Hydrographic Organization, Monaco.

IHO, 2015b, Listof Data Producer Codes, IHO Publication S-62, International Hydrographic Bureau, Monaco.

Pushidrosal, 2010, Simbol dan Singkatan Peta Laut-INT1, Pusat Hidro-Oseanografi TNI-AL, Jakarta.

Poerbandono dan D.Eka, 2005,Survei Hidrografi, Bandung : PT Refika Aditama.

Prihandito, A., 1989, Kartografi, Yogyakarta : PT Mitra Gama idya.

Prihandito, A., 2010, Proyeksi Peta, Yogyakarta: PT Kanisius.

Riyadi,G.,1994,Visualisasi Kartografi, Jurusan Teknik Geodesi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Downloads

Published

2017-07-24

How to Cite

Suyoto, R. H., Anwar, K., Handayani, U., & S, S. E. (2017). Pembuatan ENC Menggunakan Perangkat Lunak Caris S-57 Composer 2.4 (Studi Kasus Perairan Teluk Banten) : Making ENC Using Caris S-57 Composer 2.4 Software (Case Study of Banten Bay Waters). Jurnal Hidropilar, 3(1), 29–41. https://doi.org/10.37875/hidropilar.v3i1.55