Simulasi Pemodelan Arus Pasang Surut di Perairan Teluk Jakarta
Tidal Current Modelling Simulation in The Waters of Jakarta Bay
DOI:
https://doi.org/10.37875/chartdatum.v10i2.354Keywords:
Arus, Pasang Surut, Mike21, Teluk JakartaAbstract
Teluk Jakarta merupakan salah satu perairan penting di Indonesia yang berperan besar dalam aktivitas ekonomi, pelayaran, pertahanan dan wisata pantai. Aktivitas tersebut tentu tidak lepas dari pengaruh oseanografi fisik salah satunya yaitu pola pasang surut dan arus laut. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan simulasi pemodelan arus pasang surut di perairan teluk Jakarta menggunakan perangkat lunak mike 21. Pemodelan ini diperlukan untuk memahami dinamika arus pasang surut yang berpengaruh terhadap aktivitas pesisir dan infrastruktur di teluk Jakarta. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data batimetri, data angin, dan data pasang surut. Hasil simulasi pemodelan mike 21 selama 1 bulan di area teluk Jakarta didapatkan bahwa kecepatan arus pasut maksimum 0.15 m/s dengan tipe pasang surut harian tunggal (diurnal). Data pengamatan digunakan untuk memvalidasi data hasil model mike 21, validasi dilakukan untuk mengetahui keakuratan data hasil pemodelan yang telah dilakukan. Hasil validasi pasut mendapatkan nilai RMSE 0.13 dan validasi arus mendapat nilai RMSE 0.05. dari hasil validasi yang telah dilakukan bisa di simpulkan bahwa pemodelan yang telah dilakukan sudah cukup bagus karena mendekati nilai tinggi air yang sebenarnya.
Downloads
References
Aryono, M., Purwanto, P., Ismanto, A., & Rina, R. (2014). Kajian potensi energi arus laut di perairan Selat antara Pulau Kandang Balak dan Pulau Kandang Lunik, Selat Sunda. Journal of Oceanography, 3(2), 230–235.
Atmodjo, W., & Pranowo, W. S. (2019). Karakteristik pasang surut di Teluk Jakarta berdasarkan data 253 bulan. Jurnal Riset Jakarta, 12(1), 25–36.
Azis Kurniawan, M., Azhari, F., Handoko, D., Setiyo Pranowo, W., Tinggi Teknologi Angkatan Laut, S., & Riset dan Inovasi Nasional, B. (n.d.). Studi komparasi pengolahan data pasang surut di perairan Sebatik Kalimantan Utara menggunakan metode least square dan metode admiralty. Jurnal Chart Datum, 9(1), 1–10.
DHI. (2017). Flow model FM module scientific and spectral wave FM document. DHI. https://manualas.mikepoweredbydhi.heip/latest/Coast_and_sea/mike_fm_hd_3d.pdf
DHI. (2024). MIKE 3 Flow Model FM: Hydrodynamic and Transport Module. Dalam MIKE DHI (hal. 1–158). https://manuals.mikepoweredbydhi.help/latest/Coast_and Sea/MIKE_FM_HD_3D.pdf
Gumelar, J., Sasmito, B., & Amrrohman, F. J. (2016). Analisis harmonik dengan menggunakan teknik kuadrat terkecil untuk penentuan komponen-komponen pasut di wilayah laut selatan Pulau Jawa dari satelit altimetri Topex/Poseidon dan Jason-1. Jurnal Geodesi Undip, 5(1), 194–203.
Malik, K., Pranowo, W. S., Sukoco, N. B., Adrianto, D., Setiyadi, J., & Handoko, D. (2023). Hydrodynamic characteristics of the Lombok Strait during the 2022 West Monsoon peak and estimation of ocean current power generation potential. Computational and Experimental Research in Materials and Renewable Energy, 6(2), 72. https://doi.org/10.19184/cerimre.v6i2.43786
Pugh, D. (1987). Tides, surges, and mean sea-level. J. Wiley.
Setiyadi, J., Handoko, D., Ayuningsih, T. L., Malik, K., Sartimbul, A., & Pranowo, W. S. (2023). Karakter tinggi gelombang signifikan, dinamika muka laut dan sirkulasi arus permukaan laut di Teluk Jakarta berdasarkan data model global. Jurnal Riset Jakarta, 16(2), 51–58.
Simatupang, C. M., & Agussalim, A. (2016). Analisis data arus di perairan muara Sungai Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan. Jurnal Geodesi, 8(1).
Supriyono, S., Pranowo, W. S., Rawi, S., & Herunadi, B. (2015). Analisa dan perhitungan prediksi pasang surut menggunakan metode admiralty dan metode least square (studi kasus perairan Tarakan dan Balikpapan). Jurnal Chart Datum, 1(1), 9–20.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Chart Datum
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.